Berikut adalah beberapa sampel kambing etawa Senduro yang diambil dari pengiriman ke Gresik, Jawa Timur, di akhir April 2011. Kami sertakan data ukuran fisik dan ketebalan (lingkar dada).
Harga murni ditentukan ditentukan secara realistis oleh ukuran fisik, terutama yang berfokus pada kambing perah atau pedaging.
Peternak hanya perlu fokus pada kualitas yang dapat diniliai secara obyektif seperti postur dan kelayakan sebagai kambing perah. Bukan faktor kualitas lain yang tidak ada hubungannya (tidak relevan) dengan beternak kambing pedaging dan perah.
Kualitas kambing yang dapat dinilai secara obyektif akan memudahkan untuk menjualnya dengan harga yang layak di masa depan. Selain itu meringankan modal untuk mencapai tujuan yang diinginkan.
Untuk pembelian kambing dara 1 tahun atau laktasi 1, minimal 10 ekor kami berikan ongkos kirim GRATIS (berlaku untuk daerah Jawa Timur dan sekitarnya*)
Catatan: Semua sampel dibawah ini telah terjual. Harga dapat dilihat di http://etawajaya.com/harga. Gambar dapat di klik untuk diperbesar.
Gresik mana mas?
Pak saya mau rencana berternak kambing etawa senduro apa ada contoh surat pernyataan dukungan masyarakat sekitar kita atau surat izin lingkunag apabila kita akan memulai berternak etawa senduro. mohon bantuannya Pak Wawan. thanks
pak kapan ada pengiriman ke jakarta?
Pak Wawan,
Saya sudah kirim email utk menanyakan harga 22 ekor kambing ke Klaten.
Makasih
Berapa harga kambing dara umur 1th.
Tolong kasik infonya ke no.
081 335 642 559:
kami tunggu balasanya.
Suwun.